Irjen Ahmad Luthfi Tuai Dukungan Sejumlah Tokoh di Muntilan Untuk Maju Dalam Pemilihan Gubernur Jateng 2024

    Irjen Ahmad Luthfi Tuai Dukungan Sejumlah Tokoh di Muntilan Untuk Maju Dalam Pemilihan Gubernur Jateng 2024
    (Foto Dokumen): Ahmad Ifan Tokoh Pemuda Yang Berada di Desa Gunungpring, Kecamatan Muntilan, Kabupaten Magelang Mendukung Irjen Pol Ahmad Luthfi Untuk Maju Cagub Jateng.

    MAGELANG - Sejumlah tokoh dan kelompok masyarakat mendukung Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi maju dalam Pemilihan Gubernur Jawa Tengah.

    Dukungan terhadap Irjen Pol Ahmad Luthfi untuk maju Cagub Jateng semakin menguat, terutama dari kalangan pemuda yang berada di Desa Gunungpring, Kecamatan Muntilan, Kabupaten Magelang yang memandang Irjen Pol Ahmad Luthfi sebagai pemimpin tegas serta merakyat.

    Pihaknya beranggapan bahwa sosok Kapolda Jateng yang tegas tapi humanis cocok untuk menjadi pemimpin Jawa Tengah berikutnya. Mulai tokoh masyarakat hingga pemuda pun menyampaikan dukungannya kepada Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Ahmad Luthfi untuk mencalonkan diri sebagai Gubernur Jawa Tengah.

    "Pak Luthfi mau maju Gubernur Jawa Tengah, kami Pemuda Desa Gunungpring Muntilan siap mendukung dalam Pilgub Jateng tahun ini, " ungkap Ahmad Ifan Tokoh pemuda Gunungpring Muntilan.

    magelang jateng pilgub jateng 2024 kapolda jateng irjen pol ahmad luthfi
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Masuk Bursa Cagub Jateng 2024, Perwakilan...

    Artikel Berikutnya

    Polresta Magelang Ungkap Curras di Mertoyudan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan

    Ikuti Kami